Diwaktu ku masih kecil
Gembira dan senang
Tiada duka ku kenang
Tak kunjung mengerang
Di sore hari nan sepi
Ibuku bertelut
Sujud berdoa kudengar
Namaku disebut
Dido'a ibuku
namaku disebut
Dido'a ibuku dengar
Ada namaku disebut.....
Gembira dan senang
Tiada duka ku kenang
Tak kunjung mengerang
Di sore hari nan sepi
Ibuku bertelut
Sujud berdoa kudengar
Namaku disebut
Dido'a ibuku
namaku disebut
Dido'a ibuku dengar
Ada namaku disebut.....
Happy Bday, my mom..
you're truly my real hero,my models, my friend,
not mentioned ever be my enemy... :)
thank you for unconditional love to me..
Now,
di doaku..
ada nama Ibuku selalu kusebut...
0 comments:
Posting Komentar